Welcome, Mom/Dad!
google_button Or please Login / Register!
Jelang Masuk Sekolah Nanti, Ingatkan Anak Cara Mencuci Tangan Bunuh Kuman

Jelang Masuk Sekolah Nanti, Ingatkan Anak Cara Mencuci Tangan Bunuh Kuman

Kegiatan mencuci tangan dengan sabun sudah jadi kebiasaan yang tak boleh dilewatkan selama pandemi ini.


Di awal tahun nanti saat mereka kembali ke sekolah, ingatkan lagi ya Moms tentang panduan mencuci tangan yang tepat seperti saran dari Kementerian Kesehatan RI.


  • Basahi tangan dengan air bersih
  • Gunakan sabun pada tangan secukupnya
  • Gosok telapak tangan yang satu ke telapak tangan lainnya
  • Gosok punggung tangan dan sela jari
  • Gosok telapak tangan dan sela jari dengan posisi saling bertautan
  • Gosok punggung jari ke telapak tangan dengan posisi jari saling bertautan
  • Genggam dan basuh ibu jari dengan posisi memutar
  • Gosok bagian ujung jari ke telapak tangan agar bagian kuku terkena sabun
  • Bilas tangan yang bersabun dengan air bersih
  • Keringkan tangan dengan lap sekali pakai atau tisu
  • Bersihkan pemutar keran air dengan lap sekali pakai atau tisu


Ingat, mencuci tangan pakai sabun selama minimal 40-60 detik untuk cara tepat membunuh kuman dan virus COVID-19.

Leave A Comment